Teknik Persidangan 2019
Teknik Persidangan
Ikatan Mahasiswa Dairi 2019
Teknik Persidangan merupakan salah satu kegiatan ikatan Mahasiswa Dairi yang bertujuan untuk meningkatan pengetahuan anggota tentang tata kelola organisasi . Teknik persidangan dilaksanakan pada tanggal 30 November 2019. Yang dibawakan oleh saudara David Pakpakhan S, Ak.
Adapun rangkaian acara dalam teknik persidangan 2019 adalah :
1. Pembukaan
Dimana dalam kegiatan teknik persidangan ini dibuka dengan oleh moderator (Nurfadilah)
2.Penyampaian Materi
Dalam teknik persidangan ini banyak sekali materi yang disampaikan oleh pembicara yang dimulai dari pengertian Sidang, Jenis - Jenis Sidang ,Jenis - Jenis Rapat dan banyak lagi.
3. penutup
Setelah penyampaian materi, kegiatan teknik persidangan ditutup dengan makan bersama dan doa bersama.